Bismillah wal Hamdulillah wash Sholaatu was Salaamu 'alaa Rasulillah.
Kepada Warga Masyarakat sekitar MIS Al Irsyad Al Islamiyyah Haurgeulis yang berminat untuk mendaftarkan anak-anaknya belajar bersama Kami, silahkan ikuti salah satu dari beberapa cara berikut :
- Mendatangi Kantor MIS Al Irsyad Al Islamiyyah Haurgeulis (MISAL-Hgl) di Blok Jatimulya RT. 022 RW. 011 Desa Sumbermulya Kecamatan Haurgeulis Kabupaten Indramayu, dan sampaikan niat baik Bapak/Ibu, kepada Panitia SPMB yang sedang bertugas, untuk mendaftarkan anak Bapak/Ibu sebagai Calon Siswa Baru di MISAL-Hgl.
- Mendaftar secara Online, untuk mendaftar secara online KLIK DI SINI
- Mendaftar melalui pesan WHATSAPP dengan cara : tulis DAFTAR SISWA BARU kirim ke 083823291681
Komentar
Posting Komentar